Selasa, 22 Maret 2011

hidangan sehat dari sayuran ;)

sebelum kita masak yuk kita baca dulu sekilas :

apa kasiat WORTEL ?

keunggulan untuk ksehatan :
wortel kaya akan beta karoten sebagai antioksidan
 , anti oksidan ini dapat melawan kanker. menurut para ahli, antioksidan mampu melindungi terhadap kanker paru dan perut, termasuk perokok, dapat jauh dari resiko terkena kanker paru
beta karoten dalam wortel membantu produksi zat untuk pembentukan penglihatan ini

Memilih wortel yg baik :

pilihlah yg segar, kencang, halus, kulitnya mulus tidak eriput dan berwarna jingga cerah
wortel yg lebih tua lebih banyak mengandung carotenoid

yuk kita belajar hidup sehat dengan makan yg sehat pula :D

NUGGET AYAM ISI WORTEL :


 BAHAN :
  • 200 gram daging ayam giling
  • 100 gram wortel parut
  • 2 lembar roti tawar
  • 2 sdm bawang bombay cincang
  • 2 butir telur ayam
  • 1/2 sdt merica bubuk
  • 25 gram keju parut
  • 100 gram tepung panir
  • 2 putih telur



cara membuat :

    1. haluskan ayam giling, roti tawar, dan bwgbombay dg blender hingga halus
       angkat, campurkan telur ayam, wortel parut, garam, merica, keju parut , aduk rata
    2. ambil cetakan sesuai selera , olesi dg margarin. masukkan adonan, ratakan setebal +/- 1 cm, lalu kukus sampai matang selama +/- 45 mnit, angkat
    birakan dingin ,
    3. gilingkan pada panirlalu celupkan ke putih telur, gulingkan k panir lagi dan goreng pada minyak panas
    , angkat
    hidangan siap di sajikan ;)

    CARA menambah gadget calender

    ingin tampilan kalender dalam blog mu ?
    yuk di coba-coba :D

    Langkah-langkah :

    1.coba masuk ke http://www.free-blog-content.com/Help-Centre/how-to-add-calender-to-blogger.htm
    2.pilih animasi calender sesuai pilihan
    3.copy code yang tersedia
    4.selajutnya tambah gadget pada rancangan

    Rabu, 16 Maret 2011

    MARTABAK MANIS :)

    bagi yg suka masak* yuk d coba d rumah buaat martabak manis yg sederhana aja buat pacar atau buat orang spesialmu ;D
    ga susah kok buatnyaa ;)


















    BAHAN ;

    tepung terigu                    350gram
    Ragi                                11gram
    baking powder                5gram
    gula pasir                         80gram
    garam                              3gram
    telur                                 2 butir
    air                                   +/- 400 cc
    keju parut , kacang atau yg lain seseuai selera untuk isi

    CARA MEMBUAT :

    1. Larutkan ragi dg air hangat
    2. di tempat lain , larutkan gula pasir dan garam
    3. masukkan larutan ragi tadi kedalam tepung . aduk rata
    4. panaskan penggorengan yg datar, olesi mentega sedikit lalu masukkan adonan hingga memenuhi dasar penggorengan , tutup selama 2 menit
    5. angakt tutupnya, taburi gula pasir , tutup lagi 2 menit
    6. angkat dari api, keluarkan dari penggorengan, olesi dg mentega lalu taburi keju atau kacang atau lainnya
    7. lipat martabak manis menjadi 1/2 lingkaran , olesi mentega kembali
    8. martabak manis buatan anda siap di hidangkan ;D